Jakarta di Bawah Bayang-Bayang Perubahan Iklim
TEKS: STANNO YUDHA PUTRA (SI ‘02) | FOTO: RENSI ADHI Di tepian laut Jakarta, sekelompok anak-anak tampak gembira berenang di bawah sinar matahari. Namun, perubahan iklim mulai terasa dampaknya di kawasan pesisir ini. Naiknya permukaan air laut dan peningkatan suhu air mengancam lingkungan tempat mereka bermain. Sementara mereka menikmati hari-hari cerah, ada kekhawatiran tentang masa […]